Skip to main content

Posts

Showing posts from September, 2018

KEANEKARAGAMAN FLORA DAN FAUNA DI INDONESIA

Keanekaragaman flora di Indonesia Bagian Barat Flora Indonesia bagian barat atau yang disebut juga kelompok indo-malayan mencakup wilayah Indonesia yang ada dibagian barat. Kelompok ini meliputi pulau Sumatra, Kalimantan, Jawa dan Bali. Jenis flora yang ada di ketiga pulau ini sama. Misalnya tumbuhan Raflesia Arnoldi yang ditemukan di Sumatra, juga ditemukan di pulau Jawa dan Kalimantan. Sebutan di tiap daerah saja yang berbeda-beda. Jika di Sumatra disebut bunga bangkai. Maka orang Jawa menyebutnya bunga sluweg. Dibandingkan wilayah Indonesia Tengah dan Indonesia Timur. Wilayah Barat memiliki kenakaragaman flora yang lebih banyak. di wilayah ini juga ditemukan banyak flora endemik (Hanya terdapat di daerah tertentu). Berikut contoh beberapa flora endemik yang ada di wilayah Indonesia bagian barat: CEMPAKA KUNING MERANTI Fauna Indonesia Bagian Barat Fauna Indonesia bagian Barat atau tipe asiatis mencakup wilayah Sumatra, Jawa,